Penatalaksanaan Diet Penyakit Gagal Ginjal Kronik dengan Hemodialisa terhadap Asupan Protein dan Kalium di Rumah Sakit Daerah Gunung Jati Kota Cirebon

Lazuardi, Adelia (2024) Penatalaksanaan Diet Penyakit Gagal Ginjal Kronik dengan Hemodialisa terhadap Asupan Protein dan Kalium di Rumah Sakit Daerah Gunung Jati Kota Cirebon. Diploma thesis, Politeknik Kesehatan Tasikmalaya.

[img] Text (PERNYATAAN ORISINALITAS)
1. PERNYATAAN ORISINALITAS.pdf

Download (140kB)
[img] Text (LEMBAR PENGESAHAN)
2. LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (172kB)
[img] Text (PERSETUJUAN PUBLIKASI)
3. PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf

Download (21kB)
[img] Text (JUDUL)
4. JUDUL.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I PENDAHULUAN)
5. BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (169kB)
[img] Text (BAB II TINJAUAN PUSTAKA)
6. BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (274kB)
[img] Text (BAB III METODE PENELITIAN)
7. BAB III METODE PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (203kB)
[img] Text (BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN)
8. BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (694kB)
[img] Text (BAB V SIMPULAN DAN SARAN)
9. BAB V SIMPULAN DAN SARAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (113kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (206kB)
[img] Text (DAFTAR LAMPIRAN)
11. DAFTAR LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Prevalensi penyakit ginjal kronis menurut WHO (2018) diperkirakan 5 sampai 10 juta kematian pasien setiap tahun, dan diperkirakan 1,7 juta kematian setiap tahun karena kerusakan ginjal akut. Menurut data nasional, sekitar 713.783 jiwa dan 2.850 yang menjalani pengobatan dan terapi hemodialisa. Jumlah penyakit gagal ginjal kronik di Jawa Barat mencapai 131.846 jiwa dan menjadi provinsi tertinggi di Indonesia. Beberapa faktor penyebab penyakit gagal ginjal kronik yaitu usia, jenis kelamin, riwayat penyakit hipertensi, riwayat penyakit diabetes melitus, riwayat penggunaan obat analgetika dan OAINS, riwayat merokok dan riwayat penggunaan minuman suplemen energi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Penatalaksanaan Diet Penyakit Gagal Ginjal Kronik Dengan Hemodialisa Terhadap Asupan Protein Dan Kalium Di Rumah Sakit Daerah Gunung Jati Cirebon. Penelitian ini bersifat deskriptif observasional dengan desain penelitian case study (studi kasus). Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode purposive sampling dengan jumlah sampel 2 orang. Hasil penelitian selama 3 hari pada 2 pasien menunjukkan bahwa asupan protein dan kalium seluruh sampel penelitian masih kurang dari kebutuhan. Pada asupan protein, kedua sampel mengalami defisit dengan kategori defisit ringan dan defisit berat. Pada asupan kalium, seluruh termasuk dalam kategori kurang.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Asupan Kalium, Asupan Protein, Gagal Ginjal Kronik, Hemodialisa, Penatalaksanaan Die, KTIGIZI2024
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Jurusan Gizi > D3 Gizi
Depositing User: CRBN ADELIA JUZUARDI
Date Deposited: 03 Jul 2024 07:55
Last Modified: 04 Jul 2024 03:01
URI: http://repo.poltekkestasikmalaya.ac.id/id/eprint/3817

Actions (login required)

View Item View Item