Yolandita, Salsa (2023) Gambaran Pengetahuan Petugas Tentang Penyelenggaraan Rekam Medis Di Instalasi Rekam Medis RSUD Banjar Tahun 2023. Diploma thesis, Politeknik Kesehatan Tasikmalaya.
Text (PERNYATAAN ORISINALITAS)
CamScanner 12-09-2023 09.13.pdf Download (86kB) |
|
Text
PENGESAHAN FIX.pdf Download (148kB) |
|
Text
HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf Download (65kB) |
|
Text
HALAMAN JUDUL.pdf Download (213kB) |
|
Text
BAB 1.pdf Download (118kB) |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (191kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (239kB) |
|
Text
BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (37kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (179kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Restricted to Repository staff only Download (38kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Latar Belakang: Pelayanan rekam medis yang baik membutuhkan tenaga rekam medis yang profesional dan berkualitas. Untuk memenuhi harapan tersebut dalam memberikan pelayanan rekam medis semestinya dilakukan oleh petugas yang berlatar belakang pendidikan rekam medis serta memiliki pengetahuan yang baik dalam rekam medis. Petugas Rekam Medis RSUD Kota Banjar jumlah petugas 30 orang yang dimana diantaranya 8 orang berlulusan rekam medis dan 22 orang bukan lulusan rekam medis. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran pengetahuan tentang penyelenggaraan rekam medis pada petugas di Instalasi Rekam Medis RSUD Kota Banjar Tahun 2023. Metode Penelitian: Penelitian kuantitatif dengan desain deskriptif. Populasi dan sampel yaitu petugas rekam medis berjumlah 30 orang. Analisis data menggunakan analisis data univariat. Hasil Penelitian: Tingkat pengetahuan petugas rekam medis RSUD Kota Banjar tentang konsep dasar rekam medis sebagian besar memiliki pengetahuan cukup 23 orang (76,7%) dan berpengetahuan kurang 7 orang (23,3%). Tingkat pengetahuan petugas rekam medis tentang penyelenggaraan rekam medis berpengetahuan baik 15 orang (50%), berpengetahuan cukup 10 orang (33,3%), dan berpengetahuan kurang 5 orang (16,7%). Tingkat pengetahuan petugas rekam medis tentang aspek hukum rekam sebagian besar berpengetahuan cukup 25 orang (83,3%) dan berpengetahuan cukup 5 orang (16,7%). Kesimpulan: Tingkat pengetahuan petugas rekam medis tentang penyelenggaraan rekam medis di RSUD Banjar secara keseluruhan mayoritas memiliki pengetahuan cukup, meskipun demikian masih banyak yang berpengetahuan kurang dan sedikit yang berpengetahuan baik. disarankan bagi petugas yang belum memiliki dasar pengetahuan rekam medis agar diberikan pelatihan tentang rekam medis dan bila memungkinkan untuk melanjutkan pendidikan. Kata kunci : pengetahuan, rekam medis Daftar Pustaka : 31 (2006-2022)
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RZ Other systems of medicine |
Depositing User: | SALSA YOLANDITA |
Date Deposited: | 12 Sep 2023 02:30 |
Last Modified: | 12 Sep 2023 02:40 |
URI: | http://repo.poltekkestasikmalaya.ac.id/id/eprint/2779 |
Actions (login required)
View Item |