Nurfadilah, Aisyah (2024) ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY.H DAN NY. S POST SECTIO CAESAREA DENGAN TINDAKAN TERAPI MUROTAL SURAT AR-RAHMAN UNTUK MENURUNKAN NYERI DI RSUD ARJAWINANGUN. Diploma thesis, POLITEKNIK KESEHATAN TASIKMALAYA.
Text (PERNYATAAN ORISINALITAS)
PERNYATAAN ORISINALITAS.pdf Download (134kB) |
|
Text (LEMBAR PENGESAHAN)
LEMBAR PENGESAHAN.pdf Download (336kB) |
|
Text (PERNYATAAN PERSETUJUAN)
PENYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf Download (279kB) |
|
Text (JUDUL)
JUDUL.pdf Download (1MB) |
|
Text (BAB I)
BAB I...pdf Download (132kB) |
|
Text (BAB II)
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (367kB) | Request a copy |
|
Text (BAB III)
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (218kB) | Request a copy |
|
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (211kB) | Request a copy |
|
Text (BAB V)
BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (119kB) | Request a copy |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA...pdf Restricted to Repository staff only Download (182kB) | Request a copy |
|
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN-1.pdf Restricted to Repository staff only Download (675kB) | Request a copy |
Abstract
Latar Belakang: Persalinan di fasilitas pelayanan kesehatan pada tahun 2022 di Indonesia sebesar 87,9%. Angka ini menurun dibandingkan tahun 2021 sebesar 90,9%. Tindakan sectio caesarea akan mengalami nyeri akibat luka bekas sayatan. Nyeri akan timbul setelah operasi sectio caesarea. Salah satu teknik nonfarmakologis untuk mengurangi nyeri adalah dengan terapi Murottal Surat Ar-Rahman. Tujuan: melakukan asuhan keperawatan pada post operasi sectio caesarea dengan tindakan terapi murottal surah Ar-Rahman untuk menurunkan nyeri pada ibu post sectio caesarea di RSUD Arjavinangun. Metode: Desain penelitian menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus yang berfokus pada asuhan keperawatan secara komprehensif dan intervensi yang dilakukan. Penulis melakukan intervensi pada pasien post SC dengan pemberian terapi Murrotal Surat Ar-Rahman. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik wawancara dengan pasien dan keluarga serta melakukan observasi pada pasien. Hasil: Tindakan terapi murottal surat Ar-Rahman dapat menurunkan intensitas nyeri. pasien 1 sebelum diberikan terapi skala nyeri 7 dan setelah dilakukan terapi menjadi 3, sedangkan pasien 2 sebelum dilakukan terapi skala nyeri 5 setelah dilakukn terapi skala nyeri 2. Kesimpulan: Terapi murottal surat Ar-Rahman dapat menurunkan intensitas nyeri pada pasien 1 dan 2 yang awalnya nyeri sedang secara bertahap menjadi nyeri ringan. Saran: Untuk pasien supaya bisa menerapakan tindakan terapi Murottal Surat Ar-Rahman ketika nyeri muncul kembali serta bisa dibantu oleh keluarga di rumah. Kata Kunci : Nyeri, Post Sectio Caesarea, Terapi Murottal, Surat Ar- Rahman
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Nyeri, Post Sectio Caesarea, Terapi Murottal, Surat Ar- Rahman, KTIKEP2024 |
Subjects: | L Education > L Education (General) R Medicine > R Medicine (General) R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Jurusan Keperawatan > D3 Keperawatan |
Depositing User: | CRB AISYAH NURFADILA |
Date Deposited: | 12 Sep 2024 00:29 |
Last Modified: | 12 Sep 2024 00:31 |
URI: | http://repo.poltekkestasikmalaya.ac.id/id/eprint/5218 |
Actions (login required)
View Item |