ASUHAN KEPERAWATAN PADA KELUARGA YANG MEMPEROLEH PENDIDIKAN KESEHATAN SENAM KAKI DIABETES MENGGUNAKAN MEDIA AUDIOVISUAL UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KELUARGA DALAM MANAJEMEN DIABETES MELITUS TIDAK EFEKTIF DI WILAYAH PUSKESMAS CILEMBANG KOTA TASIKMALAYA

Ambiya, Ambiya (2023) ASUHAN KEPERAWATAN PADA KELUARGA YANG MEMPEROLEH PENDIDIKAN KESEHATAN SENAM KAKI DIABETES MENGGUNAKAN MEDIA AUDIOVISUAL UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KELUARGA DALAM MANAJEMEN DIABETES MELITUS TIDAK EFEKTIF DI WILAYAH PUSKESMAS CILEMBANG KOTA TASIKMALAYA. Diploma thesis, POLITEKNIK KESEHATAN TASIKMALAYA.

[img] Text
SURAT PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (26kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (64kB)
[img] Text
SURAT PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (26kB)
[img] Text
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (452kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (105kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (634kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (100kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (222kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (138kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (124kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (900kB)

Abstract

Jumlah penderita DM di Indonesia sebanyak 19,47 juta dari 179,72 juta penduduk, yang prevalansinya adalah sebesar 10,6% dari jumlah penduduk. Di Kota Tasikmalaya, prevalensi DM pada usia 2 ≥ 15 tahun berdasarkan diagnosis dokter sebesar 1,87%. Berdasarkan identifikasi penyakit non infeksi, diabetes mellitus menduduki peringkat ke-2 dari 7 penyakit pada tahun 2018, dengan 3.254 orang terdiagnosis. Diabetes Melitus adalah penyakit kronis yang disebabkan oleh pankreas tidak dapat memproduksi insulin yang cukup atau penggunaan insulin yang tidak efektif oleh tubuh. Diabetes Mellitus dapat menimbulkan komplikasi diantaranya berupa foot diabetik. Manajemen aktifitas fisik seperti senam kaki dapat mengurangi terjadinya komplikasi diabetes melitus. Cara penyampaiannya dengan pendidikan Kesehatan. Karya tulis ilmiah ini untuk menggambarkan penerapan pendidikan kesehatan terapi senam kaki diabetes menggunakan audiovisual untuk meningkatkan kemampuan keluarga dalam membimbing keluarga dengan DM untuk meningkatkan manajemen kesehatan keluarga. Desain karya tulis ini adalah deskriftif dengan laporan studi kasus. Penelitian ini dilaksanakan 7 hari, dimulai 10 April sampai 17 April 2023. Hasil studi kasus menunjukan bahwa tingkat kemandiriran 2 keluarga dalam merawat keluarga yang sakit setelah diberikan pendidikan kesehatan senam kaki memiliki kategori baik. Tidak ada perbedaan sikap kedua keluarga, keluarga menyatakan setuju untuk melaksanakan manajemen diabetes terutama dalam aktifitas fisik untuk anggota keluarga yang sakit supaya mencegah terjadinya komplikasi, terdapat perubahan keterampilan pada kedua keluarga setelah diberikan pendidikan kesehatan senam kaki. Kesimpulannya pendidikan kesehatan dengan audiovisual terbukti efektif dalam meningkatkan kemampuan keluarga merawat keluarga yang sakit dan diharapkan karya tulis ini menjadi acuan pembelajaran bagi mahasiswa.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Diabetes melitus, Pendidikan Kesehatan, Audiovisual, Senam Kaki
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Jurusan Keperawatan > D3 Keperawatan
Depositing User: A Ambiya
Date Deposited: 24 Aug 2023 07:23
Last Modified: 24 Aug 2023 07:23
URI: http://repo.poltekkestasikmalaya.ac.id/id/eprint/2544

Actions (login required)

View Item View Item