TINJAUAN IMPLEMENTASI SIKDA GENERIK DALAM MENGHADAPI ERA REKAM MEDIS ELEKTRONIK DI PUSKESMAS CIPAKU TAHUN 2024

Agustin, Arianti Retno (2024) TINJAUAN IMPLEMENTASI SIKDA GENERIK DALAM MENGHADAPI ERA REKAM MEDIS ELEKTRONIK DI PUSKESMAS CIPAKU TAHUN 2024. Diploma thesis, POLITEKNIK KESEHATAN TASIKMALAYA.

[img] Text (Halaman Depan)
HALAMAN PERNYATAAN ORSINILITAS.pdf

Download (58kB)
[img] Text (Halaman Depan)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (251kB)
[img] Text
LEMBAR PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH.pdf

Download (145kB)
[img] Text (Halaman Depan)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Bab 1)
BAB 1.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Bab 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img] Text (Bab 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text (Bab 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (7MB)
[img] Text (Bab 5)
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (518kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (11MB)

Abstract

Latar Belakang : Kesehatan merupakan kebutuhan fundamental bagi individu, dan pemerintah telah membangun fasilitas kesehatan seperti puskesmas untuk meningkatkan kesehatan masyarakat. Salah satu aspek penting dalam pelayanan kesehatan adalah pengelolaan rekam medis, dengan rekam medis elektronik (RME). Peraturan baru mewajibkan penggunaan RME di fasilitas kesehatan, termasuk puskesmas, sebagai bagian dari transformasi digital kesehatan. Implementasi SIKDA Generik menjadi strategi penting dalam pengelolaan data kesehatan di puskesmas. Namun, masih terdapat kendala dalam implementasinya, seperti sumber daya manusia dan infrastruktur. Metodologi Penelitian : Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif. Pengumpulan data melalui wawancara dan observasi. Subjek penelitian adalah Kepala Puskesmas,Kepala Rekam Medis, 3 Petugas Rekam Medis, dan 1 Petugas Pinas Kesehatan. Hasil : Penelitian ini menyoroti implementasi SIKDA Generik di Puskesmas Cipaku. Meskipun direncanakan untuk meningkatkan efisiensi, SIKDA belum digunakan sepenuhnya. Kendala utama meliputi ketidaksesuaian dengan kebutuhan, kurangnya integrasi dengan BPJS, dan masalah teknis seperti kurangnya pembaruan dan ketersediaan jaringan internet yang tidak stabil. Meskipun sumber daya manusia telah cukup, diperlukan pelatihan yang lebih luas untuk memaksimalkan potensi SIKDA. Kesimpulan : Implementasi SIKDA Generik di Puskesmas Cipaku menghadapi berbagai kendala, termasuk tidak adanya SOP, pelatihan SDM, integrasi dengan BPJS, dan ketersediaan jaringan. Saran meliputi penyusunan SOP, pelatihan SDM, integrasi dengan BPJS, dan evaluasi berkala.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Implementasi, SIKDA Generik, Rekam Medis Elektronik
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Jurusan RMIK > D3 Rekam Medis & Informasi Kesehatan
Depositing User: Mhs Arianti Retno Agustin
Date Deposited: 14 Aug 2024 09:15
Last Modified: 14 Aug 2024 09:15
URI: http://repo.poltekkestasikmalaya.ac.id/id/eprint/4630

Actions (login required)

View Item View Item