ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. S DAN NY. F POST SECTIO CAESAREA DENGAN TINDAKAN MEDITASI DZIKIR ISTIGFAR UNTUK MENGURANGI RASA NYERI DI RUANG DEWI SARTIKA RSUD ARJAWINANGUN

Dey, Salsa Yuni (2024) ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. S DAN NY. F POST SECTIO CAESAREA DENGAN TINDAKAN MEDITASI DZIKIR ISTIGFAR UNTUK MENGURANGI RASA NYERI DI RUANG DEWI SARTIKA RSUD ARJAWINANGUN. Diploma thesis, POLITEKNIK KESEHATAN TASIKMALAYA JURUSAN KEPERAWATAN CIREBON PROGRAM STUDI KEPERAWATAN CIREBON.

[img] Text (PERNYATAAN ORISINALITAS)
PERNYATAAN ORISINALITAS.pdf

Download (92kB)
[img] Text (LEMBAR PENGESAHAN)
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (316kB)
[img] Text (PERSETUJUAN PUBLIKASI)
LEMBAR PUBLIKASI.pdf

Download (193kB)
[img] Text (JUDUL)
JUDUL.pdf

Download (640kB)
[img] Text (BAB I PENDAHULUAN)
BAB I.pdf

Download (315kB)
[img] Text (BAB II TINJAUAN PUSTAKA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (809kB)
[img] Text (METODE PENELITIAN)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (235kB)
[img] Text (HASIL DAN PEMBAHASAN)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (422kB)
[img] Text (KESIMPULAN DAN SARAN)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (290kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (411kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Asuhan keperawatan pada Ny. S dan Ny. F Post Sectio Caesarea Dengan Tindakan Meditasi Dzikir Istigfar Untuk Mengurangi Rasa Nyeri Di Ruang Dewi Sartika RSUD Arjawinangun Salsa Yuni Dey1, Sriyatin2, Badriah3 ABSTRAK Latar belakang : Angka kejadian persalinan Sectio Caesarea tahun dua ribu dua puluh satu di Indonesia menyatakan angka kejadian persalinan di Indonesia dengan section caesaria sebanyak tujuh belas persen dari total jumlah kelahiran di fasilitas kesehatan. Persalinan SC menyebabkan terjadinya luka pembedahan yang dapat menimbulkan nyeri. Salah satu teknik non farmakologi untuk menurunkan tingkat nyeri pada klien post Sectio Caesarea diantaranya Meditasi Dzikir Istigfar.Teknik ini bertujuan untuk mengontrol emosi, meningkatkan relaksasi, menurunkan kecemasan, dan menurunkan nyeri. Tujuan : melakukan asuhan keperawatan pada post Sactio Caesarea dengan Tindakan Meditasi Dzikir Istigfar untuk Mengurangi Rasa Nyeri. Metode : Menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Subjek yang digunakan adalah dua klien post Sectio Caesarea. Hasil : tingkat nyeri sebelum dilakukan meditasi dzikir istigfar pada kedua klien yaitu tingkat nyeri lima dan enam (nyeri sedang). Setelah dilakukan Meditasi Dzikir Istigfar nyeri menurun menjadi satu (nyeri sedang). Kesimpulan : pelaksanaan Meditasi Dzikir Istigfar dapat digunakan sebagai asuhan keperawatan untuk menurunkan tingkat nyeri. Saran : Meditasi Dzikir Istigfar diharapkan dapat digunakan untuk membantu dan menurunkan tingkat nyeri pada luka post Sectio Caesarea.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Sectio Caesarea, Meditasi Dzikir Istigra, Nyeri,KTIKEP2024
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Jurusan Keperawatan > D3 Keperawatan
Depositing User: CRBN SALSA YUNI DEY
Date Deposited: 26 Jun 2024 08:05
Last Modified: 26 Jun 2024 08:05
URI: http://repo.poltekkestasikmalaya.ac.id/id/eprint/3528

Actions (login required)

View Item View Item