ASUHAN KEPERAWATAN PADA NN. A DAN NY, M DENGAN ISOLASI SOSIAL YANG DIBERIKAN TERAPI OKUPASI MEMBUAT KERAJINAN TANGAN DI PANTI GRAMESIA KABUPATEN CIREBON

RISKY, CUT ANA (2024) ASUHAN KEPERAWATAN PADA NN. A DAN NY, M DENGAN ISOLASI SOSIAL YANG DIBERIKAN TERAPI OKUPASI MEMBUAT KERAJINAN TANGAN DI PANTI GRAMESIA KABUPATEN CIREBON. Diploma thesis, POLITEKNIK KESEHATAN TASIKMALAYA.

[img] Text (PERNYATAAN ORISINALITAS)
PERNYATAAN ORISINALITAS'.pdf

Download (22kB)
[img] Text (LEMBAR PENGESAHAN)
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (192kB)
[img] Text (PERSETUJUAN PUBLIKASI)
PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf

Download (50kB)
[img] Text (JUDUL)
JUDUL.pdf

Download (513kB)
[img] Text (BAB I PENDAHULUAN)
BAB I.pdf

Download (131kB)
[img] Text (BAB II TINJAUAN PUSTAKA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (384kB)
[img] Text (BAB III METODE PENELITIAN)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (78kB)
[img] Text (BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (567kB)
[img] Text (BAB V KESIMPULAN DAN SARAN)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (50kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (111kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Latar Belakang : Gangguan jiwa di Indonesia saat ini masih cukup tinggi, menurut Data Riskesdas tahun 2018 mengungkapkan jumlah ODGJ diperkirakan 450.000 orang dengan klasifikasi Skizofrenia. Dalam profil kesehatan Kabupaten Cirebon menyatakan bahwa jumlah ODGJ pada tahun 2021 sebanyak 3.066 jiwa dari jumlah penduduk 2.320.493 (0.132%) sedangkan pada tahun 2019 jumlah ODGJ 2.959 orang dari jumlah penduduk 2.296.999 (0.129), Prevelensi ini menunjukan jumlah ODGJ mengalami peningkatan selama kurun waktu dua tahun terakhir dengan perbandingan (0.003%). Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran asuhan keperawatan dengan isolasi sosial yang diberikan terapi okupasi membuat kerajianan tangan. Metode : Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dalam bentuk studi kasus untuk menganalisa secara mendalam masalah keperawatan dan menyelesaikan masalah pasien isolasi sosial. Hasil : Subjek terdiri dari 2 pasien dengan isolasi sosial. Nn. A dan Ny. M. Diawali dengan melatih pasien berkenalan dan berinteraksi melalui pembuatan kerajianann tangan secara bersama-sama didapatkan hasil pasien I mampu menerapkan cara berinteraksi pada hari ke 1 dan mengajukan pertanyaan dengan spontan pada hari ke 2, pasien dapat berinteraksi secara bertahap, adanya kontak mata, dan mau mengikuti kegiatan TAK. Pada pasien II menunjuksn adanya perubahan pada hari ke 3 dengan adanya kontak mata, dan dapat melakukan interaksi. Kesimpulan : Setelah diberikan terapi okupasi membuat kerajianan tangan secara bersama-sama 1x sehari selama 5 hari memberikan dampak posistif bagi pasien isolasi sosial dengan adanya penurunan dan gejala Saran : Penulis mengharapkan terapi okupasi membuat kerajianan tangan secara bersama-sama dapat diterapkan perawat secara mandiri sebagai intervensi keperawatan nonfarmakologis untuk meningkatkan kemampuan berinteraksi pada pasien isolasi sosial.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Asuhan Keperawatan, Isolasi Sosial, Membuat Kerajianan Tangan,KTIKEP2024
Subjects: R Medicine > RT Nursing
R Medicine > RZ Other systems of medicine
Divisions: Jurusan Keperawatan > D3 Keperawatan
Depositing User: CRBN CUT ANA RISKY
Date Deposited: 21 Jun 2024 07:46
Last Modified: 25 Jun 2024 04:01
URI: http://repo.poltekkestasikmalaya.ac.id/id/eprint/3261

Actions (login required)

View Item View Item