Cinta, Rossa Amalia (2024) PENERAPAN TERAPI MENGGAMBAR UNTUK MENURUNKAN TANDA DAN GEJALA HALUSINASI PADA ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN HALUSINASI PENDENGARAN DI WILAYAH PUSKESMAS PURBARATU KOTA TASIKMALAYA. Diploma thesis, POLITEKNIK KESEHATAN TASIKMALAYA.
Text
HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS.pdf Download (185kB) |
|
Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf Download (79kB) |
|
Text
LEMBAR PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH.pdf Download (186kB) |
|
Text
HALAMAN JUDUL.pdf Download (258kB) |
|
Text
BAB 1.pdf Download (321kB) |
|
Text
BAB 2.pdf Restricted to Repository staff only Download (432kB) |
|
Text
BAB 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (315kB) |
|
Text
BAB 4.pdf Restricted to Repository staff only Download (387kB) |
|
Text
BAB 5.pdf Restricted to Repository staff only Download (188kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Restricted to Repository staff only Download (417kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (525kB) |
Abstract
Skizofrenia menjadi salah satu kasus gangguan jiwa yang telah mencapai 24 juta kasus dari 300 juta kasus gangguan jiwa di dunia. Gejala paling umum yang muncul pada skizofrenia adalah halusinasi terutama halusinasi pendengaran yang menjadi kasus halusinasi paling banyak ditemukan yang dimana pasien mendengar suara-suara palsu. Dalam memperkecil dampak dan menurunkan tanda dan gejala halusinasi terdapat beberapa cara yang dapat digunakan, yaitu terapi farmakologis dan nonfarmakologis. Salah satu terapi nonfarmakologis yang dapat digunakan yaitu terapi menggambar. Tujuan dari studi kasus ini yaitu untuk mengetahui penerapan terapi menggambar terhadap penurunan tanda dan gejala pada pasien dengan gangguan halusinasi pendengaran. Teori yang mendasari karya tulis ilmiah ini yaitu skizofrenia, halusinasi, asuhan keparawatan jiwa dan aktivitas terjadwal yang didalamnya terdapat teori terapi menggambar. Penelitian ini menggunakkan desain kualitatif dengan pendekatan studi kasus pada dua pasien dengan gangguan halusinasi pendengaran. Hasil yang didapatkan menunjukkan adanya penurunan tanda dan gejala setelah dilakukan terapi menggambar. Kemampuan pasien juga meningkat dalam mengontrol halusinasinya. Kesimpulan dari studi kasus ini menunjukkan bahwa terapi menggambar terbukti efektif untuk mengontrol dan menurunkan tanda dan gejala halusinasi. Diharapkan pasien dan keluarga dapat bekerjasama dalam proses perawatan terutama yaitu dengan meningkatkan dukungan keluarga, minat dan motivasi klien, dan senantiasa mengontrol klien dalam kepatuhan minum obat.
Item Type: | Thesis (Diploma) | ||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||||||||||
Uncontrolled Keywords: | Skizofrenia, Halusinasi Pendengaran, Terapi Menggambar | ||||||||||||||||
Subjects: | N Fine Arts > NC Drawing Design Illustration R Medicine > RT Nursing |
||||||||||||||||
Divisions: | Jurusan Keperawatan > D3 Keperawatan | ||||||||||||||||
Depositing User: | Mhs Rosa Amalia Cinta | ||||||||||||||||
Date Deposited: | 16 Aug 2024 04:24 | ||||||||||||||||
Last Modified: | 16 Aug 2024 04:24 | ||||||||||||||||
URI: | http://repo.poltekkestasikmalaya.ac.id/id/eprint/3197 |
Actions (login required)
View Item |