Nurcahyani, Lia and Widiyastuti, Dyah (2020) ALAT BANTU PENGAMBILAN KEPUTUSAN (ABPK) Ber-KB DIGITAL SEBAGAI INOVASI MEDIA KONSELING KELUARGA BERENCANA. Jurnal Ilmiah Bidan, 5 (2). pp. 10-23. ISSN e-ISSN : 2620-4991
Text
1. Artikel ABPK Ber KB.pdf Download (542kB) |
|
Text
229 Download (34kB) |
|
Text
3. Indeks Similarity ABPK ber KB Digital.pdf Download (2MB) |
|
Text
3. Bukti Korespondensi ABPK ber KB (Jurnal Ilmiah Bidan).docx Download (477kB) |
|
Text
Hasil Peer Review Jurnal Ilmiah Bidan.pdf Download (2MB) |
Abstract
Salah satu isu strategis dan permasalahan pengendalian kuantitas penduduk yang harus mendapat perhatian khusus, sebagaimana tertuang di dalam RPJMN 2015 – 2019 adalah masih tingginya unmet need. Faktor penyebab unmet need yaitu konseling KB yang belum optimal yang dipengaruhi oleh penggunaan media. Di Indonesia, alat bantu yang digunakan yaitu ABPK ber-KB, tetapi penggunaannya belum optimal memiliki kelemahan kurang praktis, sehingga penguasaan struktur dan kemampuan bidan dalam melaksanakan langkah-langkah dalam ABPK masih belum optimal. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan dan mengevaluasi ABPK ber-KB Digital sebagai Inovasi Media Konseling Keluarga Berencana. Penelitian ini bersifat kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Subjek penelitian adalah 6 orang bidan. Penelitian ini menggunakan instrumen ABPK ber-KB digital, panduan wawancara, panduan FGD dan perekam suara. Analisis data melalui transkripsi, reduksi, kategorisasi, sintesisasi mengintegrasikan hasil analisis ke dalam bentuk deskriptif. Hasil penelitian menunjukan, ABPK ber-KB digital telah memenuhi kualitas sistem, kualitas informasi dan kepuasan pengguna. Bidan akan menggunakan ABPK ber-KB digital karena dirasakan lebih mudah dan praktis dibanding lembar balik ABPK. Bagi peneliti selanjutnya diharapkan melakukan penelitian lanjutan mengenai efektivitas ABPK ber-KB digital terhadap pengetahuan dan pengambilan keputusan ber-KB dengan metode yang berbeda. Kata Kunci : Kualitas sistem, kualitas informasi, kepuasan pengguna, ABPK ber-KB digital
Item Type: | Article | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||||||
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine R Medicine > RZ Other systems of medicine |
||||||||||||
Divisions: | Jurusan Kebidanan > D3 Kebidanan | ||||||||||||
Depositing User: | Dyah Widiyastuti | ||||||||||||
Date Deposited: | 10 Oct 2022 03:21 | ||||||||||||
Last Modified: | 10 Oct 2022 03:21 | ||||||||||||
URI: | http://repo.poltekkestasikmalaya.ac.id/id/eprint/100 |
Actions (login required)
View Item |